Sejarah

Sejarah adalah peristiwa peradaban zaman dimasa lalu, suatu hal yang menyenangkan untuk dapat mempelajarinya kembali,
"seperti kita melakukan perjalanan waktu ke masa silam"
Sebenarnya asyik belajar sejarah karena disebutkan :
  • Sejarah dapat membantu kita memahami perkembangan dunia di sekitar kita.
  • Sejarah membantu kita untuk mengembangkan kemampuan memahami peristiwa, bersikap kritis, dan menyampaikan opini dengan benar.
  • Belajar sejarah melatih kita untuk berfikir dan memproses informasi.
  • Kurangnya pemahaman sejarah, akan membuat kita sulit memahami kondisi sosial di sekitar kita saat ini.
  • Sejarah membuat kita lebih menghargai orang-orang di masa lalu dan memotivasi kita untuk berbuat lebih baik.
Seperti halnya dalam mengupas sejarah,
  • Bali yang berdasarkan daftar pustaka sejarah, dimana disebutkan naskah satu dengan naskah yang lain saling menceritakan dan relevan.
  • Peradaban awal Bali Kuno yang ditemukan pada stupa-stupa dan batu bertulis.
  • Penyelidikan dan kajian secara mithologi terhadap hal-hal yang berkaitan dengan mitos atau fabel atau legenda yang dijumpai pada masa lalu.
  • Perkembangan kehidupan awal manusia dari zaman ke zaman di bhuwana agung, alam semesta ini yang melakukan upacara kurban suci dan persembahan sebagai sraddha & bhakti kepada sang pencipta
  • dll
Jalan setapak menuju Nusantara Jaya, 
bedah telisik sejarah peradaban dan spiritual wasiat nenek moyang leluhur bangsa ini.
***

Komentar